Pengertian, Kegunaan, Rumus dan Contoh Simple Past Tense
Nurul Fauziah Malik
Oktober 25, 2017
0 Comments
Simple Past Tense (Bentuk lampau sederhana) adalah bentuk waktu yang digunakan untuk menerangkan peristiwa atau perbuatan yang dilakukan pada saat tertentu di waktu lampau dalam bentuk sederhana. Waktu terjadinya peristiwa atau perbuatan itu telah diketahui.
1. KALIMAT VERBAL
Rumus umum bentuk Simple Past Tense adalah...